TAPUTAR NASIONAL
Page: 6
Suara Kupang – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Penjabat (PJ) Walikota Pekanbaru, Risnandar Mahiwa alias RM jadi tersangka korupsi. Selain Risnadar, KPK turut menetapkan dua orang lainnya sebagai tersangka. Mereka adalah Sekda Kota Pekanbaru Indra Pomi Nasution (IPN), dan Plt Kabag Umum Setda Kota Pekanbaru, Novian Karmila (NK). “Telah menemukan bukti permulaan yang cukup untuk […]
Suara Kupang – Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memberikan insentif berupa penghapusan sanksi administrasi baik bunga atau denda untuk Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) penyerahan pertama. Kebijakan ini berlaku mulai 2 Desember 2024. Adapun kebijakan penghapusan denda ini diperuntukkan bagi wajib pajak yang menyelesaikan pembayaran hingga 31 Desember 2024. Menurut […]
Suara Kupang – Aturan syarat lulus uji emisi untuk perpanjangan STNK di Jakarta sejauh ini masih dalam tahap koordinasi dan kemungkinan tak akan berlaku pada tahun ini. Sebelumnya penerapan tilang bagi pelanggar sudah dua kali dibatalkan pada tahun lalu dan sempat diwacanakan ingin bergulir tahun ini. “Ini masih dalam proses dikoordinasikan dengan lintas (Satuan Kerja Perangkat […]
Suara Kupang – Sikap Miftah Maulana alias Gus Miftah yang menghina penjual es teh tak mencerminkan perannya sebagai seorang utusan khusus Presiden Prabowo Subianto. Prabowo merupakan presiden yang sangat menghormati dan memuliakan rakyat kecil dan pedagang kaki lima. Cuplikan unggahan yang dibagikan secara resmi oleh Partai Gerindra di Instagram memperlihatkan betapa emosional seorang Prabowo ketika berpidato […]
Suara Kupang – Akses jalan nasional Sukabumi-Palabuhanratu tepatnya di Jalan Raya Bojonggaling, terputus akibat longsor, Rabu (4/12). Longsor dipicu cuaca ekstrem yang melanda wilayah Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, sejak awal Desember. “Hujan deras yang turun sejak Selasa (3/12) hingga Rabu pagi mengakibatkan tebing tanah setinggi kurang lebih lima meter yang berada di pinggir jalan nasional Sukabumi-Palabuhanratu tepatnya […]
Suara Kupang – Pasukan gabungan TNI-Polri menembak mati anggota Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) bernama Jelek Walker dalam kontak tembak di Distrik Gome, Kabupaten Puncak, Papua, Senin (2/12) pukul 09.50 WIT. Kepala Operasi Damai Cartenz-2024, Brigjen Faizal Ramadhani mengatakan kontak tembak bermula saat KKB melakukan gangguan tembakan terhadap pasukan gabungan TNI-Polri. “Pasukan kami merespon gangguan tersebut […]
Suara kupang – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyebut ada rekomendasi dari mantan Gubernur Maluku Utara (Malut) Abdul Gani Kasuba (AGK) terkait izin tambang untuk sejumlah blok di Malut. Abdul Gani diduga merekomendasikan sejumlah perusahaan untuk mendapat izin menambang di Malut ke Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara Kementerian ESDM. “Terkait dengan persidangan di perkaranya Maluku Utara, […]
Suara Kupang – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membenarkan menangkap Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru, Riau, Risnandar Mahiwa dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT), Senin (2/12) malam ini. “Iya benar, penangkapan terhadap Pj Walkot Pekanbaru,” ujar Wakil Ketua KPK Johanis Tanak saat dikonfirmasi melalui pesan tertulis, Senin (2/12). Pimpinan KPK terpilih untuk periode lima tahun mendatang ini […]
Suara Kupang – Keluarga G (17), siswa SMKN 4 Semarang yang tewas usai ditembak polisi, mengaku memiliki rekaman CCTV tempat kejadian perkara (TKP) penembakan. Dari rekaman tersebut, keluarga meyakini tak ada unsur perlawanan yang dilakukan oleh korban saat detik-detik korban ditembak oleh Aipda Robig. Hal ini diungkapkan salah satu kerabat keluarga G. Ia menjelaskan, pihak […]
Suara Kupang – Akademisi Connie Rakahundini Bakrie tidak menghadiri panggilan yang dilayangkan oleh Polda Metro Jaya pada Senin (2/12). Connie mengaku tengah berada di Rusia. Kasus yang menyeret Connie itu buntut pernyataannya terkait polisi mempunyai akses terhadap Sirekap pada Maret lalu. Sirekap atau Sistem Informasi Rekapitulasi adalah sebuah aplikasi yang menampilkan agregat perhitungan suara Pemilu […]