TAPUTAR NASIONAL

Page: 5

Suara Kupang – Ketua DPP PDIP Bidang Kehormatan Partai, Komarudin Watubun berharap Presiden ketujuh RI Joko Widodo (Jokowi) meniru sikap Maruarar Sirait untuk mengembalikan kartu tanda anggota (KTA) usai keluar dari partai. Komar mengingatkan Jokowi agar jangan lagi masih merasa menjadi bagian dari partai usai berseberangan. Menurut dia, hal itu hanya menunjukkan Jokowi tak tahu malu. “Iya Ara [Maruarar] kan […]

Suara Kupang – Tim Dewan Ekonomi Nasional yang diketuai Luhut Binsar Pandjaitan menemui Presiden Prabowo Subianto. Dalam pertemuan tersebut, daya beli masyarakat yang turun menjadi salah satu topik yang dibahas. Anggota Dewan Ekonomi Nasional, Muhammad Chatib Basri menyoroti isu daya beli masyarakat kelas menengah yang menjadi perhatian utama. Selain itu, ia juga menyinggung pentingnya keseimbangan […]

Suara Kupang – Seorang pemotor menjadi korban aksi pemalakan oleh petugas Tol Tomang, Jakarta Barat. Kini, pelaku telah ditangkap oleh pihak berwajib. “Betul pelaku pemerasan sudah kita tangkap,” kata Kapolsek Palmerah Kompol Sugiran saat dihubungi, Jumat (6/12). Kanit Reskrim Palmerah AKP Rahmat mengatakan peristiwa yang terjadi pada Selasa (3/12) dini hari itu bermula saat pemotor […]

Suara Kupang – Polisi telah melimpahkan berkas perkara pembunuhan ayah dan nenek di Cilandak, Jakarta Selatan yang dilakukan remaja berinisial MAS (14) ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Jakarta Selatan. “Iya sudah, ke kejaksaan Jakarta Selatan,” kata Kasi Humas Polres Metro Jakarta Selatan AKP Nurma Dewi kepada wartawan, Jumat (6/12). Dalam berkas perkara itu, MAS disangkakan dengan Pasal […]

Suara Kupang – Anggota polisi Aipda Nikson Pangaribuan alias Ucok yang membunuh ibu kandungnya, Herlina Sianipar (61) dengan tabung gas di Cileungsi, Bogor diklaim tak pernah dibekali senjata api. Kabid Propam Polda Metro Jaya Kombes Bambang Satriawan mengatakan hal ini berkaitan dengan kondisi korban yang memiliki riwayat gangguan kejiwaan. “Yang bersangkutan tidak pernah membawa senjata […]

Suara Kupang – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyatakan bakal mendalami dugaan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) terkait kasus dugaan korupsi Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru Risnandar Mahiwa. Saat ini, Risnandar baru dijerat dengan pasal pemerasan dan penerimaan gratifikasi. “Juga dalam proses penyidikan mungkin Pasalnya akan bertambah, termasuk juga TPPU dalam proses penyidikan akan dikembangkan,” ujar […]

Suara Kupang – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDIP akan melakukan pemecatan terhadap setidaknya 27 kader terkait kedisiplinan saat gelaran Pilkada serentak 2024 lalu. “DPP [PDIP] sudah menerima masukan setidaknya sudah ada 27 orang yang akan dikenakan sanksi pemecatan,” kata Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto di Sekolah Partai PDIP, Lentenagung, Jakarta Selatan, Rabu (4/12) petang. Pada kesempatan […]

Suara kupang – Petisi yang mendesak Presiden Prabowo Subianto mencopot Miftah Maulana Habiburrahman sebagai utusan khusus presiden bermunculan, Rabu (4/12). Setidaknya ada tujuh petisi daring di situs change.org yang meminta Miftah dicopot karena mengolok-olok penjual es teh. Petisi berjudul Copot Gus Miftah dari Jabatan Utusan Presiden menjadi petisi dengan dukungan terbanyak. Sudah ada 3.535 orang […]

Suara Kupang – Bareskrim Polri membongkar kasus penyelundupan 151 ribu benih bening lobster (BBL) jaringan Indonesia-Malaysia-Vietnam senilai Rp15,1 miliar. Direktur Tindak Pidana Tertentu Bareskrim Polri Brigjen Nunung Syaifuddin menyebut operasi penangkapan itu dilakukan usai mendapati informasi rencana pengiriman BBL ilegal melalui jalur laut atau dengan kapal cepat. “Satgas BBL Direktorat Tindak Pidana Tertentu Bareskrim Polri […]

Suara Kupang – Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto menegaskan Presiden ketujuh RI Joko Widodo dan keluarganya, termasuk Gibran Rakabuming dan Bobby Nasution bukan lagi bagian dari keluarga PDIP. Menurut Hasto, Jokowi sudah tidak sejalan dengan idealisme partai sejak mencalonkan putranya lewat Mahkamah Konstitusi (MK) pada pilpres lalu. “Saya tegaskan kembali bapak Jokowi dan keluarga […]


Current track

Title

Artist

Background
Open chat
Powered by