Economy
Suara Kupang – Menteri Ketenagakerjaan Yassierli mendorong perusahaan dan pelaku usaha berkomitmen menerapkan proses rekrutmen yang terbuka dan bebas dari pungutan liar. Hal ini penting agar proses rekrutmen berjalan secara adil. “Kita ingin proses rekrutmen yang adil dan transparan dan tak memberatkan pekerja. Rekrutmen harus dilakukan berdasarkan kompetensi, tanpa ada intervensi pihak ketiga yang tak […]
Suara Kupang – Struktur lengkap Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara) resmi diumumkan. Struktur badan ini terdiri dari 38 pengurus yang terdiri dari Dewan Direksi, Pengawas, Pengarah, Penasihat, hingga Pelaksana Danantara. Dalam hal ini, untuk posisi pengawasan diduduki oleh Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati, hingga para Menko dan Mensetneg. Lalu […]
Suara Kupang – Bupati Manggarai Barat, Edistasius Endi, mengungkapkan keprihatinannya terhadap kondisi daerahnya yang memiliki kekayaan alam luar biasa, namun masyarakat miskin di sekitarnya tidak mendapat perhatian yang layak. Ia menyoroti bagaimana pengelolaan wilayah tertentu di Manggarai Barat berada di bawah otoritas lembaga lain, sementara pemerintah daerah tidak memiliki kewenangan penuh untuk mengaturnya. Pernyataan ini […]
SuaraKupang – PT PLN (Persero) memperkirakan beban listrik berkurang hingga 30 persen selama periode Hari Raya Idulfitri 2025, dibandingkan hari biasa. Direktur Distribusi PT PLN Adi Priyanto mengatakan perkiraan penurunan beban ini disebabkan konsumsi listrik pabrik, perkantoran dan sektor industri yang tutup karena libur lebaran. “Banyak kantor-kantor, kemudian pabrik-pabrik, industri itu tutup merayakan Idulfitri, sehingga diperkirakan beban […]
Suara Kupang – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis pagi bergerak menguat seiring pelaku pasar merespons positif keputusan Bank Indonesia (BI) dan The Fed yang menahan tingkat suku bunga acuannya. IHSG dibuka menguat 63,85 poin atau 1,01 persen ke posisi 6.375,51. Sementara itu, kelompok 45 saham unggulan atau Indeks LQ45 […]
Suara Kupang – Nilai tukar rupiah pada perdagangan hari ini, Kamis 20 aret 2025, dibuka menguat sebesar 38 poin atau 0,23% menjadi Rp16.493 per dolar AS dari sebelumnya Rp16.531 per dolar AS. Analis mata uang Doo Financial Futures Lukman Leong menyatakan penguatan nilai tukar rupiah hari ini dipengaruhi pernyataan dovish dari Federal Reserve (The Fed). “Rupiah berpotensi menguat terhadap dolar AS yang melemah […]
Suara Kupang – Harga emas hari ini, Kamis, 20 Maret 2025, dengan kadar 24 Karat dalam bentuk batangan keluaran Logam Mulia (LM) Antam mengalami kenaikan harga sebesar Rp15.000 yakni menjadi Rp1.774.000 per gram. Kenaikan harga ini terjadi usai kemarin pada Rabu, 19 Maret 2025 berada di level Rp1.759.000 per gram. Melansir dari halaman situs resmi […]
SuaraKupang– Kejaksaan Agung (Kejagung) masih melakukan sejumlah pemeriksaan saksi terkait kasus dugaan tindak pidana korupsi dalam kegiatan importasi gula di Kementerian Perdagangan (Kemendag) tahun 2015 sampai dengan 2016. “Adapun saksi yang diperiksa berinisial AH selaku Direktur Utama PT Makassar Tene,” tutur Kapuspenkum Kejagung Harli Siregar dalam keterangannya, Rabu (19/3/2025). Menurut Harli, AH selaku Dirut PT Makassar Tene […]
Suara Kupang – Presiden Prabowo Subianto akan melakukan kunjungan ke Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Batang, Jawa Tengah. Rencananya dia akan melakukan tinjauan ke proyek hasil investasi China Rp 16 triliun. Rencana ini diungkapkan oleh Menko Perekonomian Airlangga Hartarto. Prabowo akan hadir di Batang pada hari Kamis besok, 20 Maret 2025. “Presiden katakan di kawasan ekonomi […]
Suara Kupang – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak di zona merah pada perdagangan, Selasa (18/3). Pada penutupan perdagangan, IHSG terkoreksi 248,59 poin ke level 6.223 atau melemah 3,84% pada penutupan perdagangan. Berdasarkan data RTI Business, investor asing tercatat melakukan net sell atau jual bersih senilai Rp 885,84 miliar di seluruh pasar kala IHSG melemah […]