60 Persen Produk Nestle Tak Sehat
Written by SKFM on 8 June 2021
SKFM News — Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) menyatakan pemberitaan soal 60 persen produk Nestle tak memenuhi standar kesehatan pada dasarnya tidak terkait dengan keamanan dan mutu pangan.